Reviews

0.0

User Score

0 ratings
Rate This

Descriptions:

Masjid Jami Matraman berdiri kokoh dengan paduan arsitek kolonial dan timur tengah. Nuansa kolonial tampak pada bentuk pintu dan jendela yang lebar dan berkaca patri. Nuansa kolonial juga terasa lewat pada cat kusen dan pintu dengan warna khas kuning gading. Sementara nafas timur tengah terwujud lewat menara yang mencuat di kiri depan bangunan. Wajah antik masjid, dipercantik aura kuno yang terwujud lewat keberadaan gapura di pintu gerbang.

Tonton video ini selengkapnya untuk tahu lebih lanjut soal desain arsitektur Masjid Jami Matraman. #TawafTV #masjidjamimatraman #jelajahsurau #DewanMasjidIndonesia #BeritaIslam #TVIslam #BeritaMuslim #Beritaterkini #videoviral #BeritaViral #news

Share This

Leave your comment